RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Identitas Mata Pelajaran
Sekolah : SMAN
Mata pelajaran :
FISIKA
Kelas/Semester : XI / 1
Alokasi Waktu : 12
JP ( 2 JP X 6 PERTEMUAN )
A.
Kompetensi Inti (KI)
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun,
responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B.
Kompetensi Dasar dan Indikator
Kompetensi Dasar
|
Indikator
|
3.5 Menganalisis
pengaruh kalor dan perpindahan kalor yang meliputi karakteristik termal
suatu bahan, kapasitas, dan konduktivitas kalor pada kehidupan sehari-hari
|
Pertemuan I
3.5.1 Menyebutkan pengertian dari kalor
3.5.2 Menyebutkan macam-macam perpindahan
kalor
Pertemuan II
3.5.3Menjelaskan pengaruh kalor dalam
kehidupan sehari-hari
3.5.4 Menjelaskan perpindahan kalor dalam
kehidupan sehari-hari
Pertemuan III
3.5.5 Mencontohkan pengaruh kalor dalam
kehidupan sehari- hari
3.5.6 Mencontohkan perpindahan kalor dalam
kehidupan sehari- hari
Pertemuan IV
3.5.7 Menghitung pengaruh kalor
3.5.8 Menghitung perpindahan kalor
Pertemuan V
3.5.9 Menerapkan pengaruh kalor dalam kehidupan
sehari-hari
3.5.10 Menerapakan perpindahan kalor dalam
kehidupan sehari-hari
Pertemuan VI
3.5.11Mengaitkan pengaruh
kalor dan perpindahan kalor
dalam kehidupan sehari-hari
3.5.12 Menganalisis pengaruh dan
perpindahan kalor dalam kehidupan
sehari- hari
|
C.
Materi Pembelajaran
Fakta
•
Siswa dapat merasakan
perpindahan kalor secara
radiasi pada saat
pagi hari,karena pada saat itu pancaran sinar matahari langsung ke
bumi.
•
Siswa dapat merasakan perpindahan kalor secara konveksi yang terjadi
pada saat memanaskan air (mendidih dan menguap).
•
Siswa dapat merasakan perpindahan kalor secara konduksi saat sepotong
sendok makan yang dibakar pada api lilin, lama kelamaan tangan akan merasakan
hangat dan akhirnya panas.
•
Siswa dapat merasakan pengaruh kalor terhadap suhu benda misalnya pada
saat Nasi yang dingin dapat
dihangatkan dengan penghangat nasi. Nasi butuh kalor untuk menaikkan suhunya.
•
Siswa dapat merasakan
adanya kalor pada
suatu benda,misalnya pada
saat mendidihkan air.
Konsep
•
Kalor adalah suatu jenis energy yang dapat menimbulkan perubahan suhu
pada suatu benda.
•
Secara alami kalor berpindah dari benda yang bersuhu tinggi ke benda
bersuhu rendah, sehingga terjadi percampuran suhu dari kedua benda itu.
•
Pengukuran kalor sering dilakukan untuk menentukan kalor jenis suatu
zat.
•
Alat yang dapat digunakan untuk mengukur kalor adalah kalorimeter.
•
Banyaknya kalor yang diserap/ dilepas benda berbanding lurus dengan
•
-Massa benda
•
-Kalor jenis benda
•
-Perubahan suhu
•
Kalorimeter terdiri atas :
ü Sebuah bejana kecil
terbuat dari logam tipis yang di gosok
mengkilat.Bejana inilah yang dinamakan kalorimeternya.
ü Sebuah bejana
yang agak besar,
untuk memasukkan kalorimeternya.
ü Diantara kedua
bejana itu dipasang
isolator yang berfungsi
untuk mengurangi
kehilangan kalor karena
dihantarkan atau dipancarkan sekitarnya.
ü Penutup dari isolator
panas yang telah dilengkapi dengan termometer dan pengaduk.
•
Peristiwa perpindahan kalor melalui suatu zat tanpa disertai dengan
perpindahan partikel-partikelnya disebut konduksi.
•
Konveksi adalah proses
perpindahan kalor dengan
disertainya perpindahan
partikel. Konveksi ini terjadi umumnya pada zat fluid (zat yang mengalir)
seperti air dan udara.
•
Perpindahan kalor yang
tidak memerlukan zat
perantara (medium) disebut radiasi.
•
Pemuaian merupakan gerakan
atom penyusun benda
karena mengalami pemanasan.
•
Kalor yang diserap
benda digunakan untuk
dua kemungkinan, yaitu
untuk menaikkan suhu atau untuk mengubah wujud benda. Misalnya, saat
es mencair, ketika itu benda
berubah wujud, tetapi suhu benda tidak
berubah meski ada penambahan kalor.
Prinsip
•
Rumus kalor :
•
•
Keterangan:
•
•
kalor yang dilepaskan atau diserap dengan mengetahui massa zat dan
perubahan suhunya, menggunakan persamaan :
•
•
Besarnya aliran kalor secara matematis dapat dinyatakan :
•
•
Laju radiasi
dari permukaan suatu
benda berbanding lurus
dengan luas penampang, berbanding
lurus dengan pangkat
empat suhu mutlaknya,
dan tergantung sifat permukaan
benda tersebut. Secara
matematis dapat di
tulis sebagai berikut
•
•
Permuaian panjang
•
Pemuaian luas
•
Pemuaian volume
•
Kalor yang dibutuhkan untuk melebur sejumlah zat yang massanya m dan
kalor leburnya dapat dirumuskan sebagai berikut:
•
Kalor uap
•
Azaz Black
•
Prosedur
o Siswa melakukan percobaan
mengenai karakteristik kapasitas kalor dan konduktivitas kalor yang ada pada
LK ( lembar kerja ).
o Siswa dapat mengambil
kesimpulan mengenai percobaan karakteristik kapasitas kalor dan konduktivitas
kalor.
E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Pertama: (2 JP)
a.
Pendahuluan
Kegiatan pembelajaran
|
Estimasi waktu
|
Appersepsi :
Motivasi :
- Apa manfaat
dari pengaruh kalor dalam kehidupan ?
- Pernahkan kalian melihat orang memanaskan
air dan memasak nasi,kedua contoh
tersebut apakah merupakan perpindahan dari kalor ?
- Apa
manfaat dari perpindahan kalor dalam kehidupan ?
Tujuan Pembelajaran :
Siswa
mampu menganalisis pengaruh kalor dan perpindahan kalor pada kehidupan sehari-hari.
|
10 menit
|
b.
Kegiatan inti
Langkah-Langkah Pembelajaran
|
Kegiatan Yang Dilakukan
|
Estimasi Waktu
|
- Mengamati
|
- Guru menyuruh siswa membaca buku sumber mengenai
pengertian dari kalor dan pengertian
perpindahan kalor pada halaman 159 selanjutnya menyuruh siswa mencatat
informasi-informasi penting mengenai dari kalor dan perpindahannya.
- Guru menyuruh siswa mengamati objek yang berhubungan
dengan macam-macam perpindahan kalor dan pengaruh kalor dalam kehidupan
sehari-hari.
|
20 menit
|
- Menanya
|
- Guru menanyakan
kepada siswa tentang pengaruh kalor
dan perpindahan kalor pada kehidupan sehari-hari.
- Guru membagikan
kertas kosong kepada siswa,lalu siswa membuat pertanyaan sesuai dengan apa
yang tidak diketahuinya mengenai pengaruh
kalor dan macam-macam perpindahan kalor.
- Guru bersama siswa menjawab pertanyaan dari siswa lain
mengenai pengaruh kalor dan macam-macam perpindahan.
|
15 menit
|
- Melakukan eksperimen
|
Dilaboratorium
- Pada awal pembelajaran dilaboratorium guru membagi
kelompok belajar berdasarkan nomor absensi dalam 1 kelompok terdiri dari 3
orang dan masing-masing kelompok memberi nama kelompoknya dengan nama
ilmuwan fisika.
- Guru bersama
siswa mempersiapkan alat dilaboratorium
- Guru membagikan
lembar kerja kepada masing-masing kelompok.
- Siswa membaca
petunjuk pratikum dalam lembar kerja
- Siswa melakukan
eksperimen mengenai karakteristik konduktivitas kalor dan kapasitas kalor
- Siswa mencatat
data dalam tabel data yang disediakan dalam lembar kerja
|
40 menit
|
- Mengasosiasi
|
- - Siswa menganalisis data yang diperoleh dari hasil
percobaan yang dilakukan
- Guru bersama siswa menghubungkan konsep-konsep yang ada
dalam kalor dan macam-macam perpindahan kalor
- Menyimpulkan hasil analisis dari percobaan
|
20 menit
|
- Mengkomunikasikan
|
- Siwa membuat
laporan hasil analisis data dalam pratikum
- Setiap kelompok
menyampaikan hasil diskusi didepan kelas
- Guru memberikan
penekanan arahan terhadap hasil diskusi kelompok
|
20 menit
|
c.
Penutup
Kegiatan pembelajaran
|
Estimasi waktu
|
Kesimpulan :
-Guru bersama siswa menyimpulkan materi mengenai kalor dan perpindahan kalor yang telah
dipelajari.
-
Guru melakukan post test
terhadap materi mengenai pengertian kalor dan macam-macam perpindahan kalor
-
Guru memberikan pengayaan
kepada siswa dirumah dalam bentuk :
·
Mengerjakan soal yang ada
dalam lembar kerja
·
Membaca dan merangkum
materi mengenai perpindahan kalor dan contoh pengaruh kalor serta contoh
perpindahan kalor untuk minggu depan
|
10
menit
|
2. Pertemuan Kedua: (2 JP)
ü Kegiatan Pendahuluan
ü Menyiapkan
siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran
“Mengambil absen dan menyuruh siswa berdoa sebelum pembelajaran
dimulai”
ü Menagih
tugas yang telah diberikan pada pertemuan sebelumnya
ü Mengajukan
pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajari
ü Memberikan motivasi dengan mengajukan pertanyaan
ü
Menyampaikan
tujuan pembelajaran yang akan dicapai
ü
Menyampaikan
garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan
Langkah kegiatan
|
Langkah pembelajaran PBL
|
Kegiatan pembelajaran
|
Estimasi waktu
|
Pendahuluan:
|
Langkah 1 :
Orientasi peserta didik
terhadap masalah
|
Appersepsi :
- Siapa yang masih ingat pengertian dari kalor dan pengaruh kalor
dalam kehidupan ?
- Siapa yang masih ingat mengenai macam-macam perpindahan kalor?
Motivasi :
- Apa manfaat dari perpindahan kalor dalam kehidupan ?
- Pernahkan kalian melihat orang memanaskan
air dan memasak nasi, perpindahan kalor seperti apa yang terjadi ?
- Apa manfaat dari perpindahan kalor dalam kehidupan ?
Mengamati :
-
Siswa mengamati
dan mencermati contoh pengaruh kalor dan contoh perpindahan kalor dalam
kehidupan sehari-hari, misalnya melihat orang memanaskan air dan memasak
nasi .
-
Guru bersama
siswa mengeksplorasi strategi yang tepat untuk menyelesaikan masalah
perpindahan kalor dan contohnya serta contoh dari pengaruh kalor dengan
menggali sumber belajar
( bab mengenai kalor dan
perpindahan halaman 159) yang sesuai dan mempraktikkannya.
-
Guru menekankan
kepada siswa bahwa masalah perpindahan kalor dan contohnya serta contoh
pengaruh kalor tersebut dapat diselesaikan dengan cara-cara yang tepat
sesuai dengan sumber informasi dan percobaan yang dilakukan.
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran :
-
Siswa mampu menganalisis pengaruh kalor dan perpindahan kalor pada kehidupan sehari-hari.
Menanya :
-
Guru membagikan kertas kosong kepada
siswa,lalu siswa membuat pertanyaan sesuai dengan apa yang tidak
diketahuinya mengenai perpindahan
kalor dan contoh perpindahan kalor serta contoh pengaruh kalor
|
40 menit
|
Kegiatan Inti:
|
Langkah 2 :
Mengorganisasikan siswa untuk belajar
|
- Pada awalnya guru membagi kelompok
belajar berdasarkan nomor absensi dalam 1 kelompok terdiri dari 3 orang dan
masing-masing kelompok memberi nama kelompoknya dengan nama ilmuwan fisika.
- Guru mengorganisasi siswa untuk belajar
dalam bentuk diskusi kelompok.
|
5 menit
|
|
Langkah 3:
Membimbing penyelidikan
individual maupun kelompok
|
Eksperimen :
Dengan bimbingan guru,
siswa secara berkelompok melakukan penyelidikan untuk menemukan
karakteristik konduktivitas kalor dan kapasitas kalor.
Mengasosisasikan :
Mengolah dan
menganalisis data hasil percobaan/penyelidikan tentang karakteristik
konduktivitas kalor dan kapasitas kalor.
|
60 menit
|
|
Langkah 4 :
Membangun dan menyajikan hasil karya
|
Mengkomunikasikan :
-
Guru menyuruh masing-masing kelompok atau
salah satu kelompok terpilih mengkomunikasikan hasil penyelidikan dan hasil
diskusi. Kelompok lain memberikan saran dan tanggapan.
-
Guru membimbing diskusi kelas untuk
mengklarifikasi pemahaman siswa
mengenai contoh pengaruh kalor dan perpindahan kalor serta pengaruh
perpindahan kalor.
|
20 menit
|
Kegiatan penutup :
|
Langkah 5 :
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
|
-
Dengan bimbingan guru, siswa membuat simpulan dan merangkum kegiatan
pembelajaran mengenai contoh pengaruh kalor dan perpindahan kalor serta
pengaruh perpindahan kalor
-
Guru membimbing siswa untuk mengevaluasi
proses pemecahan masalah yang telah dilakukan.
-
Guru juga membimbimbing peserta didik
untuk merefleksi seluruh akttivitas pembelajaran yang dilakukan. Refleksi
dapat dikaitkan difokuskan pada perilaku ilmiah yang dapat terbentuk pada
diri peserta didik melalui akktivitas pembelajaran Perilaku ilmiah tersebut
seperti memiliki keingintahuan, objektif; jujur; teliti; cermat; tekun;
hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; dan inovatif.
-
Guru memberikan pengayaan kepada siswa
dirumah dalam bentuk :
·
Mengerjakan soal yang ada dalam lembar
kerja
·
Membaca dan merangkum materi mengenai
penerapan pengaruh kalor dan memecahkan persoalan fisika tentang kalor dan
perpindahan kalor untuk minggu
depan.
|
10 menit
|
ü Kegiatan Penutup
ü Bersama siswa menyimpulkan konsep yang benar tentang kalor
ü Memberikan evaluasi mencakup materi kalor
ü Memberikan tugas terkait dengan materi tentang kalor
ü Menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan
berikutnya
3
Pertemuan Ketiga: (2 JP)
A Kegiatan Pendahuluan
Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa
ü Menyiapkan
siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran
“Mengambil absen dan menyuruh siswa berdoa sebelum pembelajaran
dimulai”
ü Menagih
tugas yang telah diberikan pada pertemuan sebelumnya
ü Mengajukan
pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajari
ü Memberikan motivasi dengan mengajukan pertanyaan
ü Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
Langkah kegiatan
|
Langkah pembelajaran Project Based Learning
|
Kegiatan pembelajaran
|
Estimasi
waktu
|
Kegiatan pendahuluan
|
|
Appersepsi :
- Siapa yang masih ingat contoh pengaruh kalor dan contoh
perpindahan kalor ?
- Siapa yang masih ingat mengenai pengaruh perpindahan kalor ?
Motivasi :
- Apa manfaat dari
peneraparan kalor dalam kehidupan ?
Tujuan Pembelajaran :
Siswa mampu menganalisis pengaruh
kalor dan perpindahan kalor pada
kehidupan sehari-hari.
|
10 menit
|
Kegiatan inti
|
Langkah 1 :
Menentukan proyek
|
Mengamati :
-
Guru menyuruh siswa membaca buku sumber
mengenai kalor dan perpindahan
kalor pada halaman 159 selanjutnya
menyuruh siswa mencatat informasi-informasi penting mengenai dari
kalor dan perpindahannya.
-
Siswa mengamati
dan mencermati objek atau contoh pengaruh kalor dan contoh perpindahan
kalor dalam kehidupan sehari-hari, misalnya melihat orang memanaskan air
dan memasak nasi .
Menanya :
- Guru membagikan kertas
kosong kepada siswa,lalu siswa membuat pertanyaan sesuai dengan apa yang
tidak diketahuinya mengenai pengaruh
kalor dan macam-macam perpindahan kalor
-
Guru bersama siswa menjawab pertanyaan
dari siswa lain mengenai pengaruh kalor dan
perpindahan kalor.
-
Siswa menentukan projek yang akan
dibuatnya.
|
35 menit
|
|
Langkah 2 :
Perancangan langkah-langkah penyelesaian
proyek
|
Eksperimen :
-
siswa merancang langkah-langkah
penyelesaian proyek yang akan dibuat.
|
30 menit
|
|
Langkah 3 :
Menyusun jadwal pelaksanaan proyek
|
-
Siswa menyusun jadwal pelaksanaan proyek
yang akan dibuat.
|
10 menit
|
|
Langkah 4 :
Menyelesaikan
proyek dengan fasilitas dan monitoring guru
|
-
Siswa menyelesaikan proyek dengan
fasilitas dan monitoring guru
Mengasosiasi :
-
Mengolah dan menganalisis data hasil
Proyek yang dibuat
|
20 menit
|
|
Langkah 5 :
Menyusun laporan dan presentasi /publikasi
hasil proyek
|
Mengkomunikasikan :
-
Guru menyuruh masing-masing kelompok atau
salah satu kelompok terpilih untuk
mengkomunikasikan hasil proyek yang telah dibuat. Kelompok lain
memberikan saran dan tanggapan.
-
Guru membimbing diskusi kelas untuk
mengklarifikasi pemahaman siswa
mengenai proyek yang dibuat.
|
20 menit
|
Kegiatan penutup
|
Langkah 6 :
Evaluasi proses dan hasil proyek
|
-
Dengan bimbingan guru, siswa membuat simpulan dan merangkum kegiatan
pembelajaran mengenai pengaruh kalor
dan perpindahan kalor
-
Guru membimbing siswa untuk mengevaluasi
proses pemecahan masalah yang telah dilakukan.
-
Guru juga membimbimbing peserta didik
untuk merefleksi seluruh akttivitas pembelajaran yang dilakukan. Refleksi
dapat dikaitkan difokuskan pada perilaku ilmiah yang dapat terbentuk pada
diri peserta didik melalui akktivitas pembelajaran Perilaku ilmiah tersebut
seperti memiliki keingintahuan, objektif; jujur; teliti; cermat; tekun;
hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; dan inovatif.
-
Guru memberikan pengayaan kepada siswa
dirumah dalam bentuk :
·
Mengerjakan soal yang ada dalam lembar
kerja
·
Membaca dan merangkum materi mengenai
penerapan pengaruh kalor dan memecahkan persoalan fisika tentang kalor dan
perpindahan kalor untuk minggu
depan.
|
10
menit
|
ü Kegiatan Penutup
ü Bersama siswa menyimpulkan konsep yang benar tentang kalor
ü Memberikan evaluasi mencakup materi kalor
ü Memberikan tugas terkait dengan materi tentang kalor
Menyampaikan
materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya
4
Pertemuan Ketiga: (2 JP)
Langkah kegiatan
|
Langkah pembelajaran
|
Kegiatan pembelajaran
|
Estimasi
waktu
|
Kegiatan pendahuluan
|
Persiapan
|
Appersepsi :
- Siapa yang masih ingat pengertian dari kalor dan pengaruh kalor
dalam kehidupan ?
- Siapa yang masih ingat mengenai macam-macam perpindahan kalor?
Motivasi :
- Apa manfaat dari perpindahan kalor dalam kehidupan ?
- Pernahkan kalian melihat orang memanaskan
air dan memasak nasi, perpindahan kalor seperti apa yang terjadi ?
- Apa manfaat dari perpindahan kalor dalam kehidupan ?
Tujuan Pembelajaran :
Siswa mampu menganalisis pengaruh kalor
dan perpindahan kalor pada kehidupan
sehari-hari.
- Guru melakukan identifikasi karakteristik
siswa (kemampuan awal, minat,
gaya belajar, dan sebagainya).
-
Guru memilih materi pelajaran.
- Guru menentukan topik-topik yang harus
dipelajari siswa secara induktif
(dari contoh-contoh generalisasi.
-
Guru mengembangkan bahan-bahan belajar yang berupa contoh-contoh,
ilustrasi, tugas dan sebagainya untuk dipelajari siswa
-
Guru mengatur topik-topik pelajaran dari yang sederhana kekompleks, dari
yang konkret ke abstrak, atau dari
tahap enaktif, ikonik sampai ke
simbolik
|
10 menit
|
Kegiatan inti
|
Langkah 1 :
Stimulation
|
Mengamati :
-
Guru menyuruh siswa membaca buku sumber
mengenai kalor dan perpindahan
kalor pada halaman 159 selanjutnya
menyuruh siswa mencatat informasi-informasi penting mengenai dari
kalor dan perpindahannya.
-
Siswa mengamati
dan mencermati objek atau contoh pengaruh kalor dan contoh perpindahan
kalor dalam kehidupan sehari-hari, misalnya melihat orang memanaskan air
dan memasak nasi .
|
20
menit
|
|
Langkah
2 :
Problem
statement
|
Menanya :
- Guru memberi
kesempatan kepada siswa untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin
agenda-agenda masalah yang relevan dengan bahan pelajaran, kemudian salah
satunya dipilih dan dirumuskan dalam bentuk hipotesis (jawaban sementara
atas pertanyaan masalah)
|
15 menit
|
|
Langkah 3 :
Data collection
|
Eksperimen :
Guru juga memberi kesempatan kepada para siswa untuk mengumpulkan
informasi sebanyak-banyaknya yang relevan untuk membuktikan benar atau
tidaknya hipotesis
- Guru menjawab pertanyaan atau
membuktikan benar tidaknya hipotesis
|
40 menit
|
|
Langkah
4 :
Data
processing
|
Mengasosiasikan:
-
Siswa mengolahan data dan minformasi yang
telah diperoleh para siswa baik melalui wawancara, observasi, dan
sebagainya, lalu ditafsirkan.
-
Semua informai hasil bacaan, wawancara,
observasi siswa , semuanya diolah,dan diklasifikasikan.
|
20 menit
|
|
Langkah 5 :
Verification
|
Mengkomunikasikan :
-
Guru menyuruh masing-masing kelompok atau
salah satu kelompok terpilih mengkomunikasikan hasil penyelidikan dan hasil
diskusi. Kelompok lain memberikan saran dan tanggapan.
-
Guru membimbing diskusi kelas untuk
mengklarifikasi pemahaman siswa
mengenai contoh pengaruh kalor dan perpindahan kalor serta pengaruh
perpindahan kalor.
|
20
menit
|
Kegiatan penutup
|
Langkah
6 :
generatisation
|
-
Dengan bimbingan guru, siswa membuat simpulan dan merangkum kegiatan
pembelajaran mengenai contoh pengaruh kalor dan perpindahan kalor serta
pengaruh perpindahan kalor
-
Guru membimbing siswa untuk mengevaluasi
proses pemecahan masalah yang telah dilakukan.
-
Guru juga membimbimbing peserta didik
untuk merefleksi seluruh akttivitas pembelajaran yang dilakukan. Refleksi
dapat dikaitkan difokuskan pada perilaku ilmiah yang dapat terbentuk pada
diri peserta didik melalui akktivitas pembelajaran Perilaku ilmiah tersebut
seperti memiliki keingintahuan, objektif; jujur; teliti; cermat; tekun;
hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; dan inovatif.
-
Guru memberikan pengayaan kepada siswa
dirumah dalam bentuk :
·
Mengerjakan soal yang ada dalam lembar
kerja
·
Membaca dan merangkum materi mengenai
penerapan pengaruh kalor dan memecahkan persoalan fisika tentang kalor dan
perpindahan kalor untuk minggu
depan.
|
10
menit
|
F. Teknik Penilaian
ü Tes tertulis
ü Tugas
G. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar
ü Media/alat :
Laptop, video, infocus
ü Bahan : -
ü Sumber Belajar : - Hari Subagya.2013. Fisika
untuk SMA/MA kelas XI.
Jakarta: Bumi
Aksara.
-. LKS
-. Bahan dari
internet
Lampiran-lampiran:
ü Materi Pembelajaran
ü Instrumen Penilaian
|
, Juni 2017
|
Mengetahui
Kepala Sekolah
|
Guru Mata Pelajaran
|
|
Comments
Post a Comment